Penyakit Biduran dan Bagaimana Cara Mengatasinya?
Apa itu penyakit biduran dan cara mengatasinya. Foto: Ilustrasi/ hellosehat.com--
KORANENIMEKSPRES.COM - Penyakit biduran yang menyerang tubuh sungguh membuat kesal dan mengganggu aktivitas.
Sehingga sangat perlu diatasi agar sembuh dengan sempurna.
Namun, banyak yang belum tau apa itu penyakit biduran?
Dan apakah penyakit biduran itu berbahaya?
BACA JUGA:Oknum Kepsek dan Guru Diduga Selingkuh Digerebek Warga
Yuk, simak artikel ini hingga tuntas untuk mengetahui informasinya.
Apa itu penyakit biduran?
Biduran merupakan ruam pada kulit yang dipicu oleh banyak hal seperti alergi makanan, obat-obatan hingga stres.
Nah, ruam pada kulit ini biasanya juga terjadi akibat cuaca yang kelewat dingin seperti saat musim hujan, berkunjung ke dataran tinggi yang dingin maupun kena angin malam.
BACA JUGA:4 Letak Posisi Tempat Tidur Terbaik buat di Kamar Minimalis
BACA JUGA:Mau Hidup Sehat? Coba Lakukan Ini Setiap Pagi, Tapi Harus Konsisten Ya!
Biduran ini biasanya ditandai dengan ruam merah, bentol-bentol pada kulit yang rasanya gatal seperti digigit semut atau nyamuk.
Penyakit biduran juga sering muncul di seluruh bagian tubuh, telinga, punggung maupun wajah.