Cara masak oseng-oseng kijing pedas

Resep dan cara masak oseng-oseng kijing pedas. Foto: ist--

KORANENIMEKSPRES.COM - Salah satu masakan nusantara yang dijamin mak nyus adalah masak oseng-oseng kijing pedas. 

Bagi yang belum pernah atau belum tau cara masak oseng-oseng kijing pedas, patut dicoba. 

Kijing merupakan kerang tawar yang berukuran lebih besar. 

Kijing biasa ditemukan di sawah, rawa-rawa ataupun di sungai.

BACA JUGA:Pepes Masakan Nusantara Kaya Rempah, Begini Cara Bikinnya

BACA JUGA:Cara Membuat Kue Apem Tepung Beras, Hidangan Ringan yang Menggoda

Kijing sejenis dengan kerang namun ukurangnya yang berbeda, dengan rasanya yang kenyal sehingga banyak diminati orang.

Dalam hal ini membahas resep cara masak oseng-oseng kijing pedas:

Sebelum mempersiapkan bahan-bahan dan bumbu-bumbu rebus kijing terlebih dahulu sampai cangkangnya menganga, lalu diangkat dan ditiriskan. 

Pisahkan daging kijing dari cangkang nya dan jangan lupa bersihkan kotoran daging yang berwarna hitam, lalu cuci hingga bersih.

BACA JUGA:Cara Membuat Kue Apem Gula Merah yang Empuk Enak dan Lezat

BACA JUGA:Bosan dengan Nasi Goreng Biasa Aja? Coba Resep Ini, Dijamin Ketagihan

Bahan bahan yang perlu disiapkan adalah :

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan