Kurma Buah yang Kaya Nutrisi dan Memiliki Banyak Manfaat Kesehatan

Minggu 20 Apr 2025 - 09:36 WIB
Reporter : ozzy
Editor : azhar

KORANENIMEKSPRES.COM - Kurma bisa dikonsumsi dalam berbagai cara, seperti dimakan langsung, dicampurkan dengan pisang, susu, dan oatmeal, atau dijadikan sari kurma.

Selain itu, kurma adalah buah yang kaya nutrisi dan memiliki banyak manfaat kesehatan. 

Meski memiliki banyak manfaat karena mengandung serat, vitamin, dan mineral.

Namum jika konsumsi kurma yang berlebihan dapat menyebabkan masalah pencernaan. Berikut beberapa manfaat kurma:

BACA JUGA:Ini Dia Kandungan Utama Dari Buah Kurma

1. Sumber Energi

Kurma merupakan sumber energi yang baik untuk tubuh, karena mengandung karbohidrat yang dapat membantu meningkatkan energi.

2. Mengandung Serat

Kurma mengandung serat yang dapat membantu meningkatkan kesehatan pencernaan dan mengurangi gejala sembelit.

3. Mengandung Antioksidan

Kurma mengandung antioksidan yang dapat membantu melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

BACA JUGA:Khasiat Kurma Jika Dikonsumsi Pada Saat Puasa!

4. Membantu Mengurangi Inflamasi

Kurma dapat membantu mengurangi inflamasi dalam tubuh dengan kandungan nutrisinya yang dapat membantu mengurangi peradangan.

5. Meningkatkan Kesehatan Jantung

Kategori :