Libur Sekolah Telah Tiba, Rekomendasi Hotel Murah dan Objek Wisata Alam di Palembang

Selasa 25 Jun 2024 - 09:01 WIB
Reporter : Muklis
Editor : Ozzi

Karena, mulai dari Jembatan Ampera dan di sekitarnya, banyak objek wisata alam yang tak patut dilewatkan. 

Ada pelataran Benteng Kuto Besak dengan panorama indah Sungai Musi hingga ada Pulau Kemaro yang memang telah disulap jadi objek wisata alam yang menyimpan banyak cerita unik lagi menarik. 

- Hotel Oyo 987 Bina Darma di Jl Ahmad Yani

 Harganya juga terjangkau, di kisaran Rp300 ribuan. 

BACA JUGA: 10 Destinasi Wisata dengan Udara Sejuk dan Dingin di Indonesia: Surga Tersembunyi untuk Liburan Anda

BACA JUGA:Rahasia di Balik Wisata Keren Tanjung Sakti: Milik Mantan Walikota Terkenal, Penasaran? Ini Informasinya

Akses ke objek wisata alam terdekat adalah ke Danau Opi Jakabaring atau Danau di dalam Kompleks Jakabaring Sport City. 

Berwisata bersama keluarga tercinta di kedua danau itu sangat murah tapi menjanjikan panorama indah dan sensasi bak di pantai. 

Modalnya, cukup bayar tiket masuk Rp10-20 ribu saja, kamu sudah bisa menghabiskan waktu seharian disana. 

- Algoritma Hotel di Jl Dr M Isa

Menginap di hotel ini bak menginap di hotel mahal, padahal harga kamar standarnya cuma Rp311 ribu saja per malam. 

BACA JUGA:Inilah Pulau-Pulau di Sumsel Bisa Jadi Objek Wisata Menarik, Bukan Hanya Pulau Kemaro di Palembang

BACA JUGA:Sedang Hits, Inilah Villa di Pagaralam yang Bikin Wisatawan Ramai Berburu Tempat Menginap Saat Liburan

Untuk menikmati wisata alam di Pulau Kemaro dari hotel ini juga tidak jauh, hanya sekitar 4 Km saja. 

Bukan hanya bangunan Pagoda saja yang menarik untuk swafoto, tapi latar belakang sungai musi di sekitarnya menjanjikan pemandangan yang sangat indah. 

Kategori :