BACA JUGA:Anda Hobi Mancing? Ini 8 teknik lomba mancing ikan mas yang perlu dicoba!
Umpan Ubi Jalar
4. Ubi jalar yang sudah direbus.
bisa dihancurkan dan dicampur dengan pelet atau bahan lainnya seperti vanili. Aroma manis dari ubi sangat disukai oleh ikan patin.
5. Umpan Usus Ayam
BACA JUGA:Ternyata Hobi Mancing Bermanfaat untuk Kesehatan
Usus ayam yang sudah dibersihkan dan direbus bisa digunakan langsung sebagai umpan.
Potong kecil-kecil dan tusukkan pada kail.
Aroma amis dari usus ayam sangat menarik perhatian ikan patin.
6. Umpan Cacing Tanah.
BACA JUGA:Heboh Bocah 12 Tahun Hanyut Saat Mancing di Sungai Lematang, Sempat Lambaikan Tangan
Cacing tanah merupakan umpan alami yang sangat digemari oleh berbagai jenis ikan termasuk patin.
Umpan ini mudah ditemukan dan penggunaannya cukup praktis.
7. Umpan Belut Kecil atau Potongan Ikan.
Potongan ikan kecil atau belut merupakan umpan yang bisa menarik perhatian ikan patin besar.
BACA JUGA:Kamu Hobi Mancing? Jangan Dianggap Sepele, ini Manfaatnya yang Tak Pernah Disadari !