5 Minuman yang Dapat Anda Coba Saat Berbuka Puasa

Saat berbuka jangan salah memilih minuman. foto:ist--
KORANENIMEKSPRES.COM - Saat puasa enaknya minum apa ya yang sehat dan juga segar.
Jika langsung minum air putih sepertinya lidah terasa pahit.
Untuk membuat minuman sehat dan gampang saat berbuka, kamu bisa mencoba beberapa resep yang segar dan mudah dibuat.
Berikut beberapa ide minuman yang bisa kamu coba:
BACA JUGA:Jajan Bukoan di Halaman Monpera Sarana UMKM Kembangkan Diri
BACA JUGA:Alam Sumatera Selatan Bukan Sebatas Batubara dan Migas! Potensi Wisatanya Bikin Traveler Nyandu
1. Es Kelapa Muda dengan Madu
Bahan-bahan:
Air kelapa muda
Daging kelapa muda serut
BACA JUGA:Jutaan Unit Sepeda Motor Mengaspal di Jalan Provinsi Sumsel, Terbanyak Ada di Daerah Ini
BACA JUGA:Gerakan Ramadan Ramah Anak: Kolaborasi Kemen PPPA dan Enam Kementerian/Lembaga
Madu (secukupnya)
Es batu