Trik Membeli Mobil Bekas Berkualitas
Tips dan trik membeli mobil bekas yang berkualitas.----
Saat hendak membeli mobil bekas, pastikan untuk memperhatikan semua komponen mobil tanpa terkecuali.
Tujuannya, agar tidak tertipu dan benar-benar mendapatkan mobil yang berkualitas serta budget yang ideal.
BACA JUGA:Tips Jitu Melamar Kerja, Auto Lolos Interview HRD
Pastikan mengecek bagian eksterior terlebih dahulu dan memastikan semua berfungsi dengan baik.
Sementara untuk bagian mesin, pastikan tak ada kebocoran, dan korosi maupun tabung yang retak di dalamnya.
Selama pengecekan, calon konsumen bisa menyalakan mesin kendaraan selama 10 - 15 menit untuk mengecek tidak ada rembesan oli pada komponen mesin.
• Cek Status Surat Kendaraan
Mobil bekas di pasar bebas membutuhkan ketelitian dalam memeriksa status dan kelengkapan surat-suratnya.
Mengecek keaslian BPKB maupun STNK mobil yang hendak dibeli. Pastikan mendapatkan informasi lengkap berdasarkan nomor polisi kendaraan dari petugas.
• Periksa Riwayat Perbaikan
Sebelum membeli mobil bekas, calon konsumen bisa lakukan pemeriksaan riwayat servis dari mobil yang akan dibeli.
BACA JUGA:Cara Menghilangkan Iklan di HP dengan Cepat
Pengendara dapat mendatangi bengkel terprecaya dengan membawa mobil tersebut dan buku servisnya.
Perhatikan riwayat perbaikannya secara detail, seperti komponen apa yang sudah diganti hingga bagian odometer.
• Ajak Rekan Sebelum Membeli