Memulai Bisnis Jual Beli Mobil Bekas, Ini 5 Tipsnya

Namun, memulai bisnis jual beli mobil bekas ini bisa dikatakan menjanjikan jika benar-benar dilakukan dengan baik dan ditekuni. Foto: doc enimekspres--

Jika semua kendala telah dikatakan dengan jujur maka selanjutnya biarkan pembeli yang memutuskan apakah ia akan lanjut melakukan pembelian atau membatalkannya.

Walaupun mereka membatalkan pembelian nama dan usahamu tetap akan baik-baik saja tidak rusak akibat kecurangan tau kebohongan.

2. Pilih mobil yang banyak diminati

BACA JUGA:Antisipasi Penurunan Jalan di Jalur Koneksi Tol Palindra dan Kapal Betung

BACA JUGA:Pengamat Sebut Pilpres 2024 Sangat Mustahil Satu Putaran

Selain lokasi showroom yang bisa menentukan usahamu, memulai bisnis jual beli mobil bekas pilihan mobil yang diminati pelanggan juga harus diperhatikan.

Maksudnya kamu juga harus memperhatikan dan meriset mobil apa saat ini yang tengah diminati oleh banyak pelanggan. 

Maka dari itu, kamu wajib bisa memilih mobil-mobil yang diminati seperti Daihatsu Xenia dan juga Toyota Avanza. 

Sebab mobil-mobil ini banyak diminati orang-orang bahkan juga ada sebutan mobil sejuta umat.

BACA JUGA:Alternatif Transportasi Ramah Lingkungan

BACA JUGA:Jenderal Maruli Sarankan Megawati Lapor Jika Temukan TNI Intimidasi Rakyat

Nah, jika kamu menjual mobil yang diminati orang maka daganganmu akan lebih cepat laku dan perputaran uang akan lebih cepat. 

Selain itu, harga jual mobil yang diminati banyak orang ini juga lumayan stabil atau tidak terlalu mahal. 

Sehingga modal yang dikeluarkan juga tidak terlalu banyak dan perputaran uang akan lebih cepat.

3. Tentukan dulu lokasi showroom

Tag
Share