Mau Mendapatkan Penghasilan Tambahan? Yuk, Budidaya Ikan Cupang! Begini Langkanya Agar Dapat Hasil Maksimal
Langkah yang tepat untuk budidaya ikan cupang cocok menjadi usaha dan mendapatkan penghasilan tambahan.-Foto: DOK/-Antaranews.com
Biasanya bibit yang sehat memiliki warna yang cerah, tidak bolong pada siripnya dan aktif bergerak.
2. Persiapkan Wadah
Dalam budidaya ikan cupang, wadah atau kolam sangat penting. Wadah dapat berupa akuarium atau kolam terpal.
Pastikan wadah memiliki ukuran yang cukup, dan fungsional.
Pilihlah wadah yang kuat dan kokoh untuk menghindari kerusakan karena kekuatan ikan cupang yang cukup besar dalam berenang.
Selain itu, cari wadah yang tertutup agar tidak diganggu bahkan dimakan kucing.
3. Ciptakan kondisi lingkungan yang baik
Pastikan air dalam wadah jernih dan bersih, karena ikan cupang ini merupakan ikan air tawar jadi harus dipastikan airnya cukup.
BACA JUGA:5 Penyebab Rambut Rontok yang Wajib Diwaspadai dan Cara Mengatasinya, Kamu Wajib Tau!
Sebab pH air di wadah harus sekitar 6-8 dan suhu air sekitar 24-30 derajat celcius.
Pastikan juga sirkulasi air yang baik menggunakan filter atau sirkulasi air secara alami.
Suhu air di wadah harus selalu diperhatikan. Pastikan suhu air di dalam wadah sesuai dengan kebutuhan jenis Cupang yang dipelihara.
4. Berikan makanan secara teratur
BACA JUGA:5 Penyebab Rambut Rontok yang Wajib Diwaspadai dan Cara Mengatasinya, Kamu Wajib Tau!