Bye-bye Rambut Rusak! ini 10 Manfaat Ajaib Lidah Buaya untuk Kesehatan Rambut

Manfaat lidah buaya untuk kesehatan rambut. -Foto: Ilustrasi-umsu.ac.id

ENIMEKSPRES.ID - Memiliki rambut rusak tentu membuat orang yang merasakannya tidak enak. 

Apalagi bagi para pria, karena rambut ini merupakan mahkota bagi mereka. 

Dengan rambut yang sehat, tebal dan kuat tentu akan menambah ketampanan mereka. 


Rambut merupakan mahkota bagi setiap orang. -Foto: Ilustrasi-lifestyle.kompas.com

Maka dari itu, banyak orang yang memiliki rambut rusak mencoba berbagai macam cara untuk merawatnya. 

BACA JUGA:5 Penyebab Rambut Rontok yang Wajib Diwaspadai dan Cara Mengatasinya, Kamu Wajib Tau!

BACA JUGA:Rutin Mengkonsumsi Buah Kelapa Muda Saat Puasa, Nikmati 6 Manfaat ini untuk Kesehatan Tubuh

Tak ayal mereka juga rela mengeluarkan dana jutaan rupiah untuk mendapatkan rambut yang sehat tersebut. 

Padahal, menggunakan bahan alami juga bisa membuat rambut lebih sehat dan lebat. 

Salah satunya ialah tanaman lidah buaya. 

Lidah buaya atau aloe vera tentu tidak asing lagi bagi sebagian orang yang membutuhkan bahan alami ini.

BACA JUGA:Waspada! 3 Efek Samping Buah Rambutan yang Berbahaya untuk Kesehatan, Bisa Terkena Alergi?

BACA JUGA:6 Manfaat Buah Pinang Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 5 Bisa Mengatasi Cacingan? 

Tak hanya sering digunakan orang untuk perawatan rambut saja tetapi juga banyak produk kecantikan dan kesehatan menggunakan lidah buaya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan