Tergerus Sungai, Tiga Rumah Panggung Terancam Ambruk

Tiga rumah di Tanjung tergerus banjir terancam longsor.(foto: ozi)m --

BACA JUGA:Warga Lansia, Ibu Hamil dan Anak-anak Dievakuasi Akibat Ratusan Rumah Terendam Banjir

Sedangkan rumah tersebut adalah rumah milik orangtuanya. 

Ia berharap kepada pemerintah atau pihak terkait untuk bisa membantu memperbaiki rumahnya tersebut dan membuat beronjong sehingga bisa menahan longsor kembali.

Ketika dikonfirmasi ke Plt Lurah Tanjug Enim Sri Haryani, membenarkan jika ada tiga rumah warganya yang rusak terkena longsor akibat tergerus sungai Enim. 

Saat ini, pihaknya sudah meminta kepada warga yang rumahnya terkena longsor untuk mengungsi dahulu dan tidak melakukan aktifitas apapun di rumah tersebut sampai ada tindaklanjutnya dan dinyatakan aman.BACA JUGA:3 Alasan Mengapa Hotel Santika Taman Mini Indonesia Indah, Jadi Pilihan Menginap Saat Liburan ke TMII?

BACA JUGA:Rahasia Dibalik Jembatan Ampera Kebanggaan Wong Palembang? Simak Jawabannya di Sini

"Sementara itu, para korban mengungsi ke rumah ketua RT setempat untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan," ujarnya.

Sri Haryani, menghimbau kepada masyarakat untuk selalu waspada sebab banjir kadang-kadang datangnya tiba-tiba dan cepat, oleh karena itu setiap hujan deras dalam waktu yang lama untuk langsung waspada.

"Sehingga ketika banjir datang bisa cepat diantisipasi terutama untuk evakuasi barang-barang berharga," tutur Sriyani.(ozi)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan