Inilah Manfaat Mentimun untuk Kesehatan Tubuh dan Kulit

Inilah Manfaat Mentimun untuk Kesehatan Tubuh dan Kulit. Foto: ozzi--

KORANENIMEKSPRES.COM – Selain rasanya yang segar, mentimun ternyata memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh dan kulit.

Mari kita lihat apa saja manfaat dan khasiat mentimun untuk kesehatan.

Mentimun sering disajikan sebagai lalapan mentah, acar, atau sebagai lauk di piring bersama nasi goreng atau lauk lainnya.

"Mentimun memiliki kandungan air yang tinggi sehingga memiliki rasa yang menyegarkan. Selain itu, buah ini juga banyak mengandung nutrisi yang dapat memberikan efek positif bagi kesehatan," kata penggiat tanaman herbal Weliana, Minggu, 7 Juli 2024.

BACA JUGA:Asal usul Ditetapkan Kalender Hijriyah, Kenapa Dinamai Hijriyah, Sejak Kapan dan Oleh Siapa?

BACA JUGA:Tahun Baru Islam 1446 H: Refleksi Spiritual dan Semangat Pembaruan

Apa pengaruh mentimun bagi tubuh?

Yuk cari tahu jawaban lengkapnya melalui ulasan berikut ini.

1. Mencegah Dehidrasi 

Dehidrasi adalah kondisi dimana lebih banyak air yang keluar dari tubuh dibandingkan yang masuk ke dalam tubuh.

Hal ini bisa disebabkan oleh asupan cairan yang tidak mencukupi.

BACA JUGA:7 OBAT ALAMI UNTUK MENGATASI NYERI REMATIK YANG MUDAH DIDAPAT

BACA JUGA:Lezatnya American Risoles: Kreasi Unik dengan Isian Sosis dan Keju untuk Camilan Keluarga

Cairan merupakan elemen penting yang membantu sel-sel tubuh berfungsi dengan baik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan