Ini Tiga Daerah Penyumbang Produksi Padi Terbesar di Sumsel!

Rekor Produksi Padi di Sumatera Selatan: Daerah Mana yang Teratas di 2023? .(foto ist)--

KORANENIMEKSPRES.COM,--Sumatera Selatan terus menunjukkan potensi besar dalam produksi padi, dengan total produksi mencapai 2.832.774 ton pada tahun 2023.

Dari seluruh wilayah, beberapa kabupaten/kota mencatatkan kontribusi signifikan terhadap angka ini. 

Berikut adalah urutan daerah dengan produksi padi terbesar di Sumatera Selatan pada tahun 2023 berdasarkan data yang dikutip dari BPS Sumsel:

1. Banyuasin: 920,413 ton

BACA JUGA:Dua Varietas Padi Organik Muara Enim Resmi Terdaftar di Kementerian Pertanian

2. Ogan Komering Ulu Timur (OKUT): 716,876 ton

3. Ogan Komering Ilir (OKI): 525.900 ton

4. Ogan Ilir: 101,395 ton

5. Musi Rawas: 107.355 ton

BACA JUGA:Baru 22 Tahun Berdiri, Kabupaten Pemekaran Ini Paling Jago Produksi Padi di Sumsel

6. Musi Banyuasin: 143,115 ton

7. Lahat: 68,922 ton

8. Empat Lawang: 50.708 ton

9. Muara Enim: 58.789 ton

Tag
Share