Nilai-nilai yang Harus Ditanamkan untuk Mengisi Kemerdekaan

Kemerdekaan yang kita raih tidak lepas dari perjuangan dan pengorbanan para pahlawan, sehingga harus diisi dengan nilai-nilai positif yang harus ditanamkan. Foto: ist--

Oleh karena itu, kita harus meneladani semangat juang mereka dan menghargai kemerdekaan yang telah kita peroleh dengan bersyukur kepada Allah SWT dan kita harus tetap bersabar menghadapi tantangan dalam mengisi kemerdekaan ini. 

Karena hanya dengan bersyukur dan bersabar maka kita akan mendapatkan kebaikan dari Allah SWT. Sebagaimana sabda Rasulullah :

Seorang mukmin itu sungguh menakjubkan, karena setiap perkaranya itu baik.

BACA JUGA:Belajar Sukses dari Perjalanan Karier Vega Darwanti

Namun tidak akan terjadi demikian kecuali pada seorang mukmin sejati. Jika ia mendapat kesenangan, ia bersyukur, dan itu baik baginya. Jika ia tertimpa kesusahan, ia bersabar, dan itu baik baginya. (HR. Muslim).

Oleh karenanya, pada momentum bulan kemerdekaan kali ini, mari kita kuatkan lagi rasa syukur kita atas nikmat kemerdekaan yang telah diperjuangkan oleh para pahlawan kusuma bangsa. Semoga kita bisa meneladani mereka sebagai modal untuk mengisi kemerdekaan ini. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan