Ini Cara Mudah Backup Data Laptop dan HP, Ayo Catat Langkahnya!

Agar tidak menyesal, begini cara backup data di laptop dan HP. Foto: enimekspres--

1. Menggunakan Kabel USB

BACA JUGA:Strategi Backup Data untuk Laptop dan HP Agar Data Tetap Aman

   - Hubungkan HP ke laptop menggunakan kabel USB.

   - Aktifkan mode pengembang pada HP dengan mengklik nomor kompilasi beberapa kali (biasanya 7 kali).

- Pilih opsi "Transfer File" pada notifikasi USB.

   - Di laptop, buka Windows Explorer dan salin file dari HP ke komputer.

BACA JUGA:Kamu Tidak Akan Percaya! Begini Cara Mudah Mengecek Apakah Laptopmu Sehat atau Tidak?

2. Menggunakan Aplikasi Wondershare MobileGo

   - Unduh dan instal aplikasi Wondershare MobileGo di komputer.

   - Sambungkan HP ke komputer melalui kabel USB dengan USB debugging aktif.

- Buka Wondershare MobileGo dan pilih "One-Click Backup" untuk memilih file yang ingin di-backup.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Laptop Asus Windows 11 Murah Kisaran Harga Rp5-7 Jutaan

 Metode Backup Data Laptop

1. Menggunakan File History (Windows)

- Gunakan fitur "File History" pada Windows untuk mencadangkan file ke drive eksternal atau lokasi jaringan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan