Khasiat Daun Singkong

Khasiat daun singkong. FOTO:IST--

KORANENIMEKSPRES.COM - Daun singkong, juga dikenal sebagai daun ubi kayu, memiliki berbagai khasiat kesehatan. Daun singkong yang sering kita jadikan sebagai sayuran untuk dimakan, dan bisa dijadikan sebagai lalapan ini Masi banyak yang belum tahu ternyata daun singkong memiliki banyak manfaat dan khasiat didalamnya.

Berikut ini beberapa manfaat untuk kesehatan tubuh yaitu :

1. sebagai Sumber Nutrisi

BACA JUGA:Hubungan Biiji Nangka dan Kesehatan Tubuh

Daun singkong kaya akan vitamin dan mineral seperti vitamin C, vitamin A, zat besi, kalsium, dan fosfor.

2. Antioksidan

Kandungan antioksidan yang terdapat di dalam daun singkong dapat membantu melawan radikal bebas yang dapat merusak sel-sel tubuh, sehingga antioksidan ini baik untuk melawan radikal bebas. 

3. Meningkatkan Imunitas

BACA JUGA:Apa Khasiat Buah Kurma Muda untuk Kesehatan?

Didalam daun Singkong terdapat Vitamin C yang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, sehingga bermanfaat untuk meningkatkan imunitas anda jika mengkonsumsi daun singkong.

4. Menjaga Kesehatan Mata

Daun singkong berkhasiat untuk menjaga kesehatan mata , hal ini didapat karena daun singkong memiliki Kandungan vitamin A di dalam daun singkong sehingga baik kesehatan mata.

5. Meningkatkan Energi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan