Ingin Doa Anda Cepat Dikabulkan? Lakukan Cara Ini!

Langkah-langkah agar doa cepat dikabulkan. FOTO:IST--

BACA JUGA:PMR MTsN 1 Muara Enim Garda Terdepan Jaga Keselamatan Siswa Saat Ikut Upacara

4. Berdoa di Waktu Mustajab: 

Ada waktu-waktu yang sangat dianjurkan untuk berdoa, seperti sepertiga malam terakhir, setelah shalat wajib, antara adzan dan iqamah, hari Jumat, dan saat berpuasa.

5. Menjaga Hubungan dengan Sesama: 

Hindari perbuatan zalim, karena doa orang yang terzalimi sangat kuat di sisi Allah.

BACA JUGA:Band Asal Amerika Maroon 5 Manggung di Jakarta, Segini Harga Tiketnya

Selain itu, memaafkan orang lain dan menjaga hubungan baik dengan sesama juga dapat menjadi faktor terkabulnya doa.

6. Minta Ampunan dan Bertaubat: 

Memohon ampunan atas dosa-dosa yang telah dilakukan akan mendekatkan kita kepada Allah. 

Dosa yang belum ditaubati bisa menjadi penghalang terkabulnya doa.

BACA JUGA:Keabsahan Berkas 4 Paslon Cabup-Cawabup Muara Enim 2024 Boleh Diberi Masukan Masyarakat

7. Bersyukur dan Tidak Putus Asa: 

Senantiasa bersyukur atas apa yang sudah dimiliki dan tidak berputus asa dari rahmat Allah. 

Doa yang dipanjatkan dengan penuh rasa syukur lebih mudah diterima.

Dengan ikhtiar yang sungguh-sungguh dan keyakinan yang kuat, insya Allah doa akan lebih cepat terkabul sesuai kehendak Allah. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan