5 Tips Gampang Beli Mobil Bekas, Nomor 1 Tidak Banyak Orang Tahu
Hanya saja, jika keputusan beli mobil bekas maka mesti pandai memperhatikan kondisi mobil dalam keadaan baik. Foto: ebimekspres--
Lalu, sesuaikan dengan tahun keluarahan.
BACA JUGA:Kenapa Kucing Sering di Bawah Mobil? Awas Terlindas!
Bila dinilai janggal antara angka speedometer dan tahun keluarahan, maka patut ditelusuri ke pemilik showroom atau penjual.
3. Perhatikan di ruang mesin apakah ada bekas sudah dibuka atau belum.
Tentu saja, jika tidak ditemukan bekas dibuka maka mobil tersebut dalam kondisi baik.
4. Hidupkan mesin dan dengarkan suara mesin apakah ada sesuatu yang janggal terdengar atau tidak.
BACA JUGA:Tips Menghindari Membeli Mobil Bekas Banjir, Berikut Ini Ciri yang Harus Kamu Ketahui
Sebab, mobil yang baik pastinya suaranya bersih.
5. Lakukan test drive
Saat test drive itu rasakan dan perhatikan saat peralihan transmisi terutama apakah berat atau tidak.
Dan saat ditest tadi jangan lupa coba lepas setir sebentar untuk mengetahui apakah laju mobil stabil atau tidak.
BACA JUGA:Tak Hanya Motor, Mobil Knalpot Brong Juga Diamankan
Jika kamu sedang mencari mobil Calya-Sigra bekas, ada beberapa hal yang patut diketahui selain soal harga.
Harga mobil Calya-Sigra bekas saat ini masih stabil bahkan tergolong tinggi, baik harga beli maupun harga jual.
Ya, mobil sejuta umat yang paling banyak dimiliki masyarakat Indonesia ini termasuk mobil serba bisa.