10 Provinsi dengan Jalan Nasional Terpanjang, Nomor 1 Bukan Jawa Barat
Papua memimpin dengan jalan nasional terpanjang 2023, diikuti Sumatra Utara dan Sulawesi Tengah. --
KORANENIMEKSPRES.COM,----Berdasarkan data BPS 2023, Papua menempati posisi pertama dengan panjang jalan nasional terpanjang di Indonesia, mencapai 2.778 km.
Infrastruktur jalan nasional di Papua ini menjadi elemen vital dalam menunjang mobilitas dan perekonomian wilayah paling timur Indonesia.
Berikut daftar 10 provinsi dengan jalan nasional terpanjang tahun 2023:
1️⃣ Papua – 2.778 km
BACA JUGA:Bak di Eropa, Ternyata Ini Pantai Sago di Painan, Sumbar!
2️⃣ Sumatera Utara – 2.620 km
3️⃣ Sulawesi Tengah – 2.362 km
4️⃣ Kalimantan Barat – 2.288 km
5️⃣ Jawa Timur – 2.262 km
BACA JUGA:Sitha Marino: Bintang Muda Multitalenta Berbakat dari Dunia Seni dan Olahraga
6️⃣ Nusa Tenggara Timur (NTT) – 2.153 km
7️⃣ Aceh – 2.112 km
8️⃣ Kalimantan Tengah – 2.094 km
9️⃣ Maluku – 1.850 km