Peluncuran Program Sinergi Desa Pangan Aman dan PMT Berbahan Lokal

(BPOM) meluncurkan Program Sinergi Desa Pangan Aman dan Program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) berbahan pangan lokal. Foto: bpom--

BPOM memiliki anggaran sebesar Rp1,9 triliun rupiah untuk mengatasi masalah gizi. 

Dahulu, makanan tambahan berupa biskuit yang dikirim ke daerah-daerah. 

BACA JUGA:Perluas Lapangan Kerja, Bukit Asam (PTBA) Dorong Budidaya Ikan Gabus di Desa Tanjung Agung

BACA JUGA:Desa Sukamaju Tingkatkan Ketahanan Pangan melalui Pertanian Cabai dan Sayuran

"Namun sekarang, kami memberdayakan ibu-ibu di daerah untuk mengolah makanan berbahan pangan lokal. Makanan berbahan lokal sebenarnya jauh lebih baik, dan BPOM turut membantu menetapkan standar gizi serta kebersihan makanan tersebut," ujar Budi Gunadi Sadikin.

Melalui program ini, pemerintah berharap bisa memperbaiki status gizi masyarakat secara lebih efektif, memanfaatkan potensi pangan lokal. 

Dan sekaligus mengedukasi masyarakat tentang pentingnya makanan sehat dan aman.

Tag
Share