Rahasia yang Jarang Diketahui Agar Jambu Air Cepat Berbuah Lebat

Teknik merawat jambu air agar cepat berbuah lebat dengan pemupukan dan perlakuan yang tepat. --

BACA JUGA:Cantik Alami dengan Daun Jambu Biji, Begini Cara Penggunaannya

  - Setelah pemberian pupuk, siram pot hingga basah merata. Lakukan penyiraman rutin setiap pagi jika tidak turun hujan.

Meskipun media tanam sudah mengandung pupuk kandang, pupuk organik tetap diperlukan.

Sampai tanaman berusia 2 tahun, tambahkan NPK (15:15:15) sebanyak 25 gram setiap 4 bulan per drum.

Setelah tanaman berusia 3 tahun, dosisnya ditingkatkan menjadi 100 gram NPK per drum.

BACA JUGA:Cantik Alami Bisa Didapatkan dengan Daun Jambu Biji, Kok Bisa? Begini Cara Mengaplikasikannya

Benamkan pupuk NPK sedalam 10 cm dan siram hingga cukup basah.

Dengan melakukan pemupukan yang tepat dan mengikuti langkah-langkah perawatan, Anda dapat meningkatkan peluang pohon jambu air Anda berbuah lebat dan berkualitas tinggi.

Semoga teknik ini bermanfaat dan membantu Anda dalam merawat tanaman jambu air. Selamat mencoba!.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan