Bahan Dapur Rahasia Penyubur Tanaman: Dari Mi Instan hingga Ampas Kopi

Bahan dapur seperti air rebusan, micin, dan ampas kopi bisa menyuburkan tanaman dengan efektif. --

Cangkang telur kaya kalsium, membantu tanaman tumbuh lebih cepat dan sehat.

Setelah dibersihkan dan dikeringkan, tumbuk halus dan taburkan pada media tanam setiap dua minggu.

5. Udara Cucian Beras

Air cucian beras mengandung vitamin B1 yang mempercepat pembentukan klorofil. Siramkan air ini setiap hari untuk membuat tanaman lebih hijau dan subur.

BACA JUGA:Panduan Praktis Membuat Pupuk Kompos Berkualitas: Hemat dan Mudah di Rumah

 6. Larutan Bawang Merah dan Bawang Putih 

Larutan ini ampuh mengatasi tanaman hias yang layu. Blender 5 siung bawang merah dan 3 siung bawang putih dengan 1/2 liter air, lalu campurkan dengan 5 liter air.

Siram tanaman pada sore hari dan tempatkan di area teduh selama 7-10 hari.

 7. Kulit Bawang Merah dan Bombay  

Kulit bawang bisa diseduh dalam 1 liter air dan didiamkan selama 24 jam.

BACA JUGA:5 Bahan Ini Mampu Suburkan Tanaman tanpa Pupuk Kimia

Siram air rendaman ini ke tanaman, dan biarkan kulit bawangnya di permukaan tanah untuk menambah kesuburan.

 8. Ampas Teh 

Ampas mengandung nitrat dan nitrogen yang mendukung pembentukan daun dan protein. Campurkan ampas the dengan tanah untuk hasil yang optimal.

 9. Ampas Kopi  

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan