Sebutkan Ada Berapa Daerah Pemekaran di Sumsel?
Provinsi Sumsel memiliki banyak daerah pemekaran yang jumlahnya melebihi dari jumlah daerah induk. Foto: net--
KORANENIMEKSPRES.COM - Provinsi Sumsel memiliki banyak daerah pemekaran yang jumlahnya melebihi dari jumlah daerah induk.
Semua daerah pemekaran itu kini telah mengalami sejumlah kemajuan di berbagai bidang.
Itu wajar mengingat beberapa daerah sudah lebih dari 20 tahun lepas dari daerah induk.
Sementara daerah paling bungsu juga tidak mau ketinggalan.
BACA JUGA:Daerah Pemekaran di Sumsel, Ada Berapa dan Sebutkan Nama Kabupaten dan Kota!
Sejak keran daerah pemekaran dibuka tahun 2000 lalu, Provinsi Sumatera Selatan memiliki banyak kabupaten dan kota.
Jangankan orang luar, orang Sumsel sendiri diyakini banyak yang tak mampu menyebut ada berapa kabupaten dan kota di Sumsel lengkap dengan nama daerahnya.
Hingga saat ini, total ada 17 kabupaten dan kota di Provinsi Sumsel.
Jumlah 17 kabupaten dan kota itu sudah termasuk daerah induk sebelum pemekaran.
BACA JUGA:Unik dan Menarik Nama 4 Kabupaten Pemekaran di Sumsel Ini
Daerah pemekaran di Sumsel ada 10 daerah, sedangkan daerah induk atau daerah asli ada 7 daerah.
Daerah induk sebelum pecah itu adalah:
1. Kota Palembang