Tips Mudah Mengecek Biaya Tol dengan Google Maps Sebelum Perjalanan

Cek tarif tol mudah pakai Google Maps, rute terbaik, hemat waktu, persiapkan saldo sebelum perjalanan. --

KORANENIMEKSPRES.COM,---Jika Anda berencana melakukan perjalanan melalui jalan tol namun bingung memperkirakan biaya tol yang akan dikeluarkan.

jangan khawatir! Google Maps kini menyediakan fitur yang memudahkan Anda mengetahui tarif tol ke tujuan Anda.  

Fitur ini sangat berguna, terutama bagi Anda yang akan melakukan perjalanan jauh atau mengunjungi kota yang belum pernah Anda datangi sebelumnya.

Berikut langkah-langkah mudah untuk menggunakan Google Maps dalam mengecek tarif tol:  

BACA JUGA:Transpormasi Besar-besaran di Sumsel, Mulai dari Jalan Tol, Bendungan Hingga Kawasan Industri

Cara Mengecek Tarif Tol di Google Maps  

1. Buka Google Maps 

   Akses aplikasi Google Maps melalui ponsel atau browser di perangkat Anda.  

2. Masuk ke Pengaturan  

   Klik ikon profil di pojok kanan atas, lalu pilih menu "Setelan"

BACA JUGA:Daerah Paling Strategis di Sumsel, Dilalui Tiga Jalur Tol

3. Aktifkan Fitur Tarif Tol  

   Di menu setelan, cari opsi Setelan Navigasi. Aktifkan fitur Lihat tarif tol dengan mencentang kotak yang tersedia jika fitur tersebut belum aktif.  

4. Cari Rute Perjalanan  

Tag
Share