8 Keunikan dari Kota Palembang Sumatera Selatan

Jumat 18 Apr 2025 - 15:55 WIB
Reporter : Sherli
Editor : Leo

KORANENIMEKSPRES.COM - Di Indonesia banyak sekali beberapa daerah salah satunya kota Palembang.

Kota Palembang, yang merupakan ibu kota Provinsi Sumatera Selatan, memiliki sejumlah keunikan yang membuatnya istimewa, baik dari segi budaya, sejarah, maupun kuliner.

Berikut beberapa keunikan kota Palembang:

1. Sejarah Kerajaan Sriwijaya

BACA JUGA:BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional

BACA JUGA:Kemenag Beri Kesempatan Terakhir Lunasi Bipih 2025 Tahap II

Palembang dikenal sebagai pusat dari Kerajaan Sriwijaya, sebuah kerajaan maritim besar yang berjaya pada abad ke-7 hingga ke-13. 

Jejak sejarah ini masih bisa ditemukan di beberapa situs arkeologi dan museum.

2. Jembatan Ampera

Ikon kota Palembang yang paling terkenal adalah Jembatan Ampera, yang membentang di atas Sungai Musi. 

BACA JUGA:Sumsel Kembalikan Kejayaan Sriwijaya dengan Puluhan Proyek Raksasa Bernilai Ratusan Triliun

BACA JUGA:Daerah 3 Besar Penghasil Padi dan Beras di Indonesia: Satunya dari Sumsel No 1 di Sumatera

Jembatan ini menjadi simbol kebanggaan warga dan sering dijadikan latar foto wisatawan.

3. Sungai Musi

Sungai Musi membelah kota Palembang dan menjadi nadi kehidupan warga. 

Kategori :