JAKARTA, ENIMEKESPRES.CO - Akhirnya Program Prakerja tahun 2024 telah dibuka pada Rabu, 3 Januari 2024 yang lalu.
Apa benar setiap individu yang mendaftarkan diri akan mendapatkan berbagai keuntungan salah satunya mendapatkan cuan sebesar Rp4,2 Juta?
Cuan yang tertera sudah pasti benar-benar akan didapatkan.
Hal ini telah dipastikan sebab program prakerja ini bukan baru sekarang berjalannya.
BACA JUGA:HP Google Pixel 8-Pixel 8 Pro yang Kini Resmi Dirilis
BACA JUGA:Manfaatkan Lahan Kosong Dijadikan Kebun Sayuran
Namun, sudah sejak lama program prakerja ini berjalan dan terbukti membatu kaum milenial atau gen Z.
Untuk proses pendaftaran akun Prakerja tersebut, cukup dengan mendaftarkan diri melalui laman www.prakerja.go.id.
Hal ini diungkapkan langsung oleh Lydia Kusnadi sih selaku Head Komunikasi PMO Kartu Prakerja.
Ia juga mengatakan bahwa Program Prakerja akan melanjutkan pembukaan gelombang dengan skema normal.
BACA JUGA:Syarat Nilai Rapor Masuk SMA Taruna Nusantara Tahun Ajaran 2024/2025
BACA JUGA:Pengadilan Tinggi Palembang Kuatkan Gugatan Mantan Wabup Muara Enim
Dengan jumlah nominal beasiswa yang akan diterima peserta mencapai Rp4,2 Juta per Individu yang mendaftarkan diri.
Namun, total tersebut tetap terbagi antara biaya pelatihanz insentif dana pasca-pelatihan hingga insentif survei.
Nah untuk insentif survei sebesar Rp100 ribu dan diberikan dua kali pengisian survei, insentif dana pasca-pelatihan yakni Rp600 ribu dan biaya pelatihan yakni Rp3,5 juta.