Sudah Tau Belum Arti Nama Jalan Tol di Indonesia? Jangan Hanya Lewat Aja! Yuk Simak Penjelasannya

Kamis 08 Feb 2024 - 10:13 WIB
Reporter : Selva
Editor : Selva

Sekilas nama jalan tol ini seperti makanan bakso aci atau boci. 

Tol Bocimi ini memiliki panjang sekitar 54KM yang menghubungkan wilayah Bogor dan Sukabumi. 

BACA JUGA:Jelang Pemilu 2024, Perekaman E-KTP Pemilih Pemula Meningkat

BACA JUGA:Antisipasi Penurunan Jalan di Jalur Koneksi Tol Palindra dan Kapal Betung

Jalan ini merupakan singkatan dari Bogor-Ciawi-Sukabumi.

4. Tol Cipali 

Selanjutnya Tol Cipali yang memiliki kepanjangan dari Cikopo-Palimanan. 

Jalan tol ini yang menghubungkan daerah Cirebon dan Purwakarta.

BACA JUGA:Tingkatkan Kemitraan Wujudkan Bedah Rumah Layak Huni

Untuk lebih jelasnya lagi, daerah Cikopo ada di Purwakarta dan Paliaman di Cirebon.

5. Tol JORR 

Tol JORR ini melingkat di kawasan Jakarta, sehingga memiliki kepanjangan Jakarta Outer Ring Road.

Warga Jakarta pasti sangat melekat dengan jalan tol yang satu ini sebab jalan ini bisa menghubungkan banyak wilayahnya.

BACA JUGA:Tampung Aspirasi Masyarakat Desa Tanjung Raja

Seperti Jakarta, Tangerang, Bekasi dan Bogor.

Selain itu, Tol JORR memiliki empat ruas yakni ruas Pondok Pinang-Pasar Rebo, Kembangan-Penjaringan, Pasar Rebo-Rorotan hingga ruas Kembangan-Ulujami. 

Kategori :