"Ayo Sekolah" Bersama PT BA untuk Keluarga Prasejahtera

Senin 13 May 2024 - 18:57 WIB
Reporter : Muklis
Editor : Selva

BACA JUGA:Produksi Padi di Dua Kabupaten Ini Emang Jago karena Mengalahkan Produksi Padi Kabupaten Induk di Sumsel

"Tanpa adanya Program Ayo Sekolah, saya akan menghadapi kesulitan yang besar dalam menyelesaikan pendidikan. Bantuan ini tidak hanya memberinya akses ke pendidikan yang layak, tetapi juga memberi saya kesempatan untuk meraih impian masa depan," tutupnya.

Selain Ayo Sekolah, PTBA juga memiliki Program Bantuan Biaya Pendidikan Mahasiswa Sekitar Bukit Asam (Bidiksiba) yang membantu siswa-siswi lulusan SMA/sederajat dari keluarga prasejahtera di sekitar lokasi perusahaan agar dapat menempuh pendidikan di tingkat perguruan tinggi.

Sejak 2013 hingga 2023, sebanyak 345 putra-putri daerah sekitar wilayah operasi perusahaan mendapatkan beasiswa ini. 

Sebanyak 102 orang di antaranya berstatus mahasiswa dan 243 orang berstatus alumni. 

BACA JUGA:Anda Mungkin Belum Tahu Jumlah Pulau di Sumsel, Ada Dominasi Satu Kabupaten

BACA JUGA:Kenapa Jamaah Haji dan Umroh Sering Tersesat di Masjid Nabawi Madinah? Tips Jitu Agar Tak Tersesat

Para alumni ini telah mendapatkan pekerjaan di berbagai bidang usaha. (*)

Kategori :