Cacat Hukum

Rabu 15 Nov 2023 - 05:32 WIB
Reporter : superadmin
Editor : Supri

 

Misalnya bisa menjadi ilustrasi ajaran dari Plato , bahwa seorang pemimpin yang ideal adalah mereka mereka yang telah matang pikiran dan sudah bisa memasuki alam kebijakan yang dapat menjamin keseimbangan pikiran dan perasaan. Makanya kenapa Muhammad Saw diangkat Allah menjadi 

 

Rasul pemimpin umat saat umur nya mencapai 40 tahun, tentu Allah SWT telah memiliki keyakinan seseorang yang berusia demikian sudah bisa diberi amanah.

 

Bahan hukum Riel, bermakna suatu peraturan atau hukum yang baik apabila telah mengakomodir persoalan persoalan yang ada dimasyarakat. Dengan demikian diharapkan akan membuat masyarakat yang aman sejahtera.

 

Hal ini sesuai dengan cita hukum dalam pembukaan UUD 45 yang bertujuan mewujudkan masyarakat adil dan makmur. Itulah yang merupakan tujuan hukum di Indonesia ( masyarakat yang adil dan makmur). Bukan seperti teori yang diajarkan oleh  ahli hukum barat bahwa tujuan hukum adalah berupa kepastian hukum,  kemanfaatan dan keadilan.

 

Menurut Prof Dr. H.M.Koenoe , SH guru besar hukum yang mengajar di dalam dan luar negeri mengatakan bahwa tujuan hukum Indonesia adalah tercantum dalam Rechtside sebagaimana tertulis dalam Pembukaan UUD tahun 1945. Dan itu harus direalisasikan dalam hidup berbangsa dan bernegara. 

 

Tentu harus Berawa dari suatu aturan atau putusan yang tidak mengandung CACAT HUKUM. Bahan hukum ideal, banyak berkait dengan nilai nilai dalam Sila sila Pancasila, baik nilai atau moral meliputi nilai atau moral agama, adat istiadat serta nilai yang terkandung dalam suatu profesi dalam menjalankan tugas sebagai penyelenggara negara Indonesia baik di bidang eksekutif, legislatif dan yudikatif. Kalau ini dilanggar akan berdampak pada nilai keberlakuan dari suatu produk hukum.

 

Apalagi dalam negara yang mengakui kedaulatan rakyat dan hukum sebagai panglima di atas politik dan kekuasaan. Kalau ini dilanggar akan bertentangan dengan konstitusi.(*)

Kategori :

Terkait

Rabu 15 Nov 2023 - 05:32 WIB

Cacat Hukum