Rahasia Mie Tek-Tek Kuah: Kelezatan Bumbu Rempah yang Bikin Ketagihan

Minggu 30 Jun 2024 - 11:49 WIB
Reporter : Al Azhar
Editor : Al Azhar

KORANENIMEKSPRES.COM,--Mie Tek-Tek Kuah adalah salah satu hidangan khas yang terkenal dengan kelezatan kuahnya yang gurih dan bumbu rempah yang khas.

Berpadu harmonis antara mie basah yang kenyal dan bumbu tumis yang melimpah, hidangan ini menjadi pilihan favorit bagi pencinta kuliner Indonesia yang menginginkan cita rasa autentik dalam setiap suapan.

Berikut bahan-bahan yang perlu disiapkan:

Mie basah 250 gr

BACA JUGA:Tanam Bunga Telang di Pekarangan Rumah, Halaman Jadi Indah Badan Jadi Sehat

minyak buat menumis

haluskan :

4bh bawang merah

1siung bawang putih

BACA JUGA:Rahasia Singkong Goreng Merekah yang Sempurna: Teknik dan Bahan-bahan Terbaik

3bh cabe merah

4buah rawit/pedas disesuaikan masing2

pelengkap saya:

1batang sawi hijau potong2

BACA JUGA:Inovasi Sosial Bukit Asam (PTBA) Berbuah Penghargaan BISRA 2024

Kategori :