KORANENIMEKSPRES.COM - Tomat salah satu sayuran yang bentuknya seperti buah.
Karena tomat bahan pelengkap dalam masakan yang sering dipake ibu rumah tangga.
Tomat tidak bisa dianggap remeh, karena di dalamnya banyak sekali manfaat serta khasiat yang ada di dalam kandungan tomat.
Tomat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan karena kaya akan nutrisi.
BACA JUGA:Ada 7 Manfaat Kembang Kol Untuk Kesehatan Tubuh
Tomat merupakan buah yang dijadikan sebagai.
Pelengkap masakan, dengan rasanya yang sedikit asam sehingga sering dijadikan bumbu pelengkap pada masakan.
Adapun Beberapa manfaat utama tomat untuk kesehatan tubuh yaitu :
1. Sumber Antioksidan
BACA JUGA:6 Manfaat Buah Melinjo
Tomat kaya akan likopen, antioksidan kuat yang membantu melawan radikal bebas dalam tubuh dan dapat mengurangi risiko beberapa jenis kanker.
2. Mendukung Kesehatan Jantung
Likopen dan kalium dalam tomat dapat membantu menurunkan tekanan darah dan kadar kolesterol, yang baik untuk kesehatan jantung.
3. Menyehatkan Kulit