Mengkonsumsi Selada Air Dapat Meningkatkan Elastisitas Kulit

Minggu 15 Sep 2024 - 12:10 WIB
Reporter : Leo
Editor : Sherli

KORANENIMEKSPRES.COM - Selada air merupakan sejenis sayuran hijau yang tumbuh di air atau area yang lembap. 

Tanaman ini sering digunakan dalam salad atau sebagai hiasan makanan karena rasanya yang segar dan sedikit pedas. 

Selada air dikenal kaya akan nutrisi, termasuk vitamin A, vitamin C, vitamin K, kalsium, dan zat besi, sehingga bermanfaat untuk kesehatan tubuh. 

Tanaman ini juga sering digunakan dalam pengobatan tradisional untuk berbagai manfaat kesehatan seperti meningkatkan kekebalan tubuh dan menjaga kesehatan jantung.

BACA JUGA:Gencarkan Patroli Dialogis untuk Amankan Pilkada Serentak 2024

Selada air (Nasturtium officinale) adalah salah satu sayuran hijau yang memiliki banyak manfaat kesehatan bagi tubuh.

Adapun beberapa manfaat selada air untuk kesehatan tubuh diantaranya :

1. Sumber Antioksidan

Selada air kaya akan antioksidan seperti vitamin C dan E yang membantu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

BACA JUGA:Peduli Pendidikan, Al-Shinta Himbau Displin Belajar Sejak Dini

Antioksidan juga berperan dalam memperlambat penuaan dini dan mengurangi risiko penyakit kronis.

2. Menyehatkan Jantung

Kandungan serat, vitamin K, dan kalium dalam selada air berperan dalam menjaga kesehatan jantung. 

Kalium membantu menyeimbangkan tekanan darah, sementara serat membantu menurunkan kadar kolesterol.

BACA JUGA:Tips Mudah Merawat Sepatu Putih Agar Tetap Bersih dan Tahan Lama

Kategori :