Cara Membuat Pindang Ikan Mujair yang Super Enak

Rabu 18 Sep 2024 - 19:53 WIB
Reporter : Leo
Editor : Sherli

- 2 sendok makan air asam jawa (bisa diganti dengan 1 sendok makan air perasan lemon)

- 2 sendok makan gula merah serut

- 1 sendok teh garam

- 1 sendok makan kecap ikan

BACA JUGA:Resep Ikan Bakar Bumbu Padang: Gurih dan Pedas Lezat

- 750 ml air

- Minyak untuk menumis

2. Cara Membuat nya :

- Haluskan Bumbu bawang merah, bawang putih, dan cabe merah, dengan menggunakan blender ataupun ulekan.

BACA JUGA:Resep Ikan Nila Bakar Madu Hanya Menggunakan Teflon

- Tumis Bumbu, Panaskan minyak dalam wajan.

- Tumis bumbu halus tadi, serai, daun salam, daun jeruk, dan lengkuas, sambil aduk-aduk tunggu hingga tercium aroma wangi pada tumisan.

- Masukkan Tomat Tambahkan potongan tomat ke dalam tumisan bumbu kemudian Aduk rata, masaklah hingga tomat layu.

- Masukkan Air Tuangkan air ke dalam wajan. Biarkan mendidih.

BACA JUGA:Cara Membaca Pesan WhatsApp yang Sudah Dihapus dengan Mudah. Ini Langkah-langkahnya!

- Tambahkan Bahan Lain, Masukkan gula merah, garam, dan kecap ikan, Aduk rata.

Kategori :

Terkait