Sudah Tahu Belum Agar Jambu Air Cepat Berbuah Lebat?Ini Tekhniknya!

Rabu 09 Oct 2024 - 15:39 WIB
Reporter : Al Azhar
Editor : Al Azhar

BACA JUGA:Sepatu Putih Bersih dan Berkilau: Tips Mudah Merawatnya di Rumah

Pada tahun ketiga dan seterusnya, tingkatkan dosis NPK menjadi 100 gram per drum. Pupuk NPK dibenamkan pada kedalaman sekitar 10 cm dan disiram hingga cukup basah.

Walaupun faktor eksternal seperti cuaca dan iklim tidak bisa dikendalikan, Anda tetap bisa menyiasati dengan mengatur jadwal penyiraman dan pemupukan sesuai dengan kondisi musim.

Misalnya, pada musim penghujan, penyiraman tidak perlu dilakukan setiap hari.

Tips Tambahan:

- Pilih bibit jambu air yang berkualitas baik.

BACA JUGA:Tips Unik Bersihkan Chrome dan Optimalkan Ruang Penyimpanan Gmail

- Pastikan media tanam subur dan bebas dari gulma.

- Lakukan perontokan daun dan bunga jika diperlukan untuk merangsang pertumbuhan buah lebih optimal.

Dengan teknik pemupukan dan perawatan yang tepat, tanaman jambu air dapat berbuah lebat dan berkualitas baik.

Kategori :