- 2 batang daun bawang, iris halus
BACA JUGA:Resep Memasak Keong Sawah Santan Pedas
- 1 batang seledri, iris halus
- 1/2 lembar daun kunyit ukuran lebar, iris halus
- 1/2 sdm tepung beras
- 1/2 sdm tepung terigu
BACA JUGA:Pecinta Bakso Wajib Tau Resep Bakso Berikut Ini!
- 1/4 sdt garam
- 1 sdt kaldu bubuk
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/4 sdt kunyit bubuk
Langkah-Langkah Membuatnya:
BACA JUGA:Resep Memasak Ikan Gurame Bakar Agar Tidak Bau Tanah
1. Haluskan bumbu yang terdiri dari bawang merah, bawang putih, cabai merah, dan sedikit minyak goreng.
2. Campurkan telur bebek dan telur ayam dalam satu wadah besar, lalu tambahkan bumbu halus.
Masukkan juga tepung beras, tepung terigu, irisan daun bawang, daun seledri, dan daun kunyit. Bumbui dengan garam, kunyit bubuk, kaldu bubuk, dan merica bubuk. Kocok hingga semua bahan tercampur merata.