Keunggulan, Syarat dan Proses Pengajuan KPR di Bank BRI

Sabtu 16 Nov 2024 - 08:46 WIB
Reporter : Sherly
Editor : Selva

KORANENIMEKSPRES.COM - Bila kamu sedang mencari perbankan untuk Kredit Pemilikan Rumah (KPR), KPR Bank BRI bisa solusinya. 

Bank Rakyat Indonesia (BRI) menawarkan pilihan tepat untuk KPR karena banyak keunggulan serta syarat dan proses gampang. 

KPR BRI adalah produk yang dirancang untuk mempermudah masyarakat memiliki rumah impian dengan skema pembiayaan fleksibel, bunga kompetitif, dan syarat yang relatif mudah. 

Lantas, keunggulan KPR BRI apa saja?

BACA JUGA:BRI Raih Penghargaan Indonesia Women's Empowerment Principles Awards 2024

1. Tenor fleksibel

Soal tenor ini menjadi perhatian serius bagi BRI untuk masyarakat memiliki rumah. 

Makanya, tenor atau jangka waktu kredit KPR sengaja disediakan pilihan, mulai dari 5 tahun sampai dengan 25 tahun. 

2. Disesuaikan kemampuan kreditur

Ini menarik karena dengan masa kredit yang banyak pilihan tersebut kreditur dapat menyesuaikan dengan kemampuannya. 

BACA JUGA:5 Keuntungan Eksklusif Menjadi Nasabah Prioritas BRI

3. Bunga kompetitif

Bunga kompetitif serendah mungkin ini juga dimaksudkan agar tidak memberatkan nasabah atau kreditur. 

4. Proses mudah dan cepat

Agar proses mudah dan cepat, calon kreditur KPR BRI dibantu petugas khusus  pendampingan dan pengarahan. 

Kategori :