KORANENIMEKSPRES.COM - Berikut adalah cara memasak seblak ceker pedas yang nikmat.
Seblak ini menggunakan bumbu khas yang gurih dan pedas, serta ceker ayam yang empuk.
Yuk, simak resepnya!
Bahan-Bahan:
BACA JUGA:Ini Dia Resep Gampang Membuat Masakan Ayam Asam Manis yang Enak
BACA JUGA:Resep Cara Membuat Tahu Isi Pedas Lezat
Bahan utama:
10-15 ceker ayam (bersihkan dan rebus hingga empuk)
100 gram kerupuk (rendam air panas hingga empuk)
2 butir telur (kocok lepas)
BACA JUGA:Punya Bunga Pepaya, Enak Dibikin Oseng-Oseng Ini Resepnya
BACA JUGA:Resep Memasak Keong Sawah Santan Pedas
Sayur Sawi 100 gram atau kol (bisa juga di skip)
2 batang daun bawang (iris tipis)
1 liter air atau kaldu ayam
Kategori :