7 Penyebab Bayi Mengalami Dehidrasi
Dehidrasi pada bayi adalah kondisi serius yang terjadi saat tubuh bayi kehilangan terlalu banyak cairan tanpa cukup pengganti. foto:Sherli--
Perhatikan tanda-tanda berikut:
Gejala Ringan–Sedang Gejala Berat
Mulut kering / bibir pecah Tidak buang air kecil >6 jam
Jarang buang air kecil Mata cekung
BACA JUGA:Palembang Dikepung Tol, Kini Disiapkan Pelabuhan Rp Triliunan: Bisakah Saingi Tanjung Priok?
BACA JUGA:Muara Enim Produsen Kentang Terbesar di Sumsel
Popok tetap kering Ubun-ubun cekung
Rewel, gelisah Sangat lemas atau tidak responsif
Tidak mau menyusu Kulit tidak kembali saat dicubit
Tangisan tanpa air mata Napas cepat dan dalam
BACA JUGA:RSUD Rabain Akan Bangun Gedung KJSU 12 Lantai
BACA JUGA:6 Alasan Mengapa Istri Kesal Dengan Suaminya yang Jadi Sasaran Anaknya
Apa yang Harus Dilakukan?
Segera beri ASI lebih sering (jika bayi ASI eksklusif).
Jika sudah MPASI, bisa diberi larutan oralit khusus bayi (sesuai petunjuk dokter).