Keutamaan Mengkonsumsi Beras Merah

Beras merah ternyata lebih menyehatkan daripada beras putih. foto:ist--
KORANENIMEKSPRES.COM - Pernah melihat seseorang cuma mengkonsumsi nasi merah?
Pasti didalam pikiran akan mengatakan apakah kenyang?
Rasanya bagaimana ya, enak gak?
Pasti kita akan bertanya-tanya.
BACA JUGA:Persiapan Haji 2025: Manasik Haji dan Distribusi Buku Panduan Terbaru Usai Idul Fitri
BACA JUGA:Taman Nasional Sembilang: Surga Alam Sumsel, Tempat Harimau Nongkrong dan Burung Siberia Liburan!
Beras merah memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan karena kandungan nutrisinya yang lebih kaya dibandingkan dengan beras putih.
Berikut beberapa keutamaan beras merah untuk kesehatan:
1. Sumber Serat yang Tinggi:
Beras merah mengandung serat yang lebih banyak karena lapisan dedak yang masih utuh.
BACA JUGA:Bukan Cuma Pempek! Sumsel Kini Jadi Raja Energi Hijau dan Infrastruktur Nasional. Ini Faktanya!
BACA JUGA:10 Destinasi Bukti Sumsel Kaya Akan Wisata Baik Alam Maupun Buatan
Serat membantu melancarkan pencernaan, mencegah sembelit, dan memberikan rasa kenyang lebih lama.
2. Mengontrol Kadar Gula Darah: