Amalan yang Dilakukan Pada Malam Lailatul Qadar

Amalan malam lailatul qadar ini yang harus dilakukan. foto:ist--

Berikut adalah beberapa amalan-amalan yang bisa dilakukan pada malam Lailatul Qadar:

1. Shalat Tahajjud

BACA JUGA:Tidak Sahur namun Kuat Puasa, Kok Bisa?

BACA JUGA:5 Minuman yang Dapat Anda Coba Saat Berbuka Puasa

Melakukan shalat tahajjud adalah amalan yang sangat dianjurkan. 

Shalat ini dilakukan setelah tidur, biasanya pada sepertiga malam terakhir, dan ini adalah salah satu cara terbaik untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT.

2. Membaca Al-Qur'an

Membaca Al-Qur'an dengan penuh khusyuk dan tawadhu (rendah hati) adalah amalan utama yang bisa dilakukan pada malam ini. 

BACA JUGA:Minuman yang Cocok Untuk Berbuka Puasa

BACA JUGA:Ada Beberapa Faktor yang menyebabkan Mulut Kita Bau Saat Puasa

Pada malam Lailatul Qadar, setiap huruf yang dibaca mendapatkan pahala yang sangat besar.

3. Berdoa dan Memohon Ampunan

Banyak doa yang bisa dipanjatkan pada malam Lailatul Qadar,

Doa yang sangat dianjurkan adalah doa yang diajarkan oleh Aisyah r.a. ketika beliau bertanya kepada Nabi Muhammad SAW tentang doa yang sebaiknya dibaca pada malam Lailatul Qadar:

BACA JUGA:Tips Mencegah Bau Mulut Pada Saat Puasa

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan