Menjadikan Al-Qur'an Musim Bunga di Hati Orang Beriman

Menjadikan Al-Qur'an Musim Bunga di Hati Orang Beriman. Foto: Akwam--
Kembali kepada imam sholat subuh tadi pagi, pada rokaat ke dua, sang Imam membaca surat Al-balad, sampailah di ayat 11sd 20 yang berbunyi...
فَلَا اقْتَحَمَ الْعَقَبَةَۖ ١١
Maka, tidakkah sebaiknya dia menempuh jalan (kebajikan) yang mendaki dan sukar?
BACA JUGA:Mengapa Kita Harus Belajar Al-qur'an Terus? Ini Alasannya!
وَمَآ اَدْرٰىكَ مَا الْعَقَبَةُۗ ١٢
Tahukah kamu apakah jalan yang mendaki dan sukar itu?
فَكُّ رَقَبَةٍۙ ١٣
fakku raqabah
(Itulah upaya) melepaskan perbudakan
اَوْ اِطْعَامٌ فِيْ يَوْمٍ ذِيْ مَسْغَبَةٍۙ ١٤
atau memberi makan pada hari terjadi kelaparan
يَّتِيْمًا ذَا مَقْرَبَةٍۙ ١٥
(kepada) anak yatim yang memiliki hubungan kekerabatan
اَوْ مِسْكِيْنًا ذَا مَتْرَبَةٍۗ ١٦
atau orang miskin yang sangat membutuhkan.