Klaster Usaha Tenun Ulos Binaan BRI Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita

Berkat binaan BRI Klaster Usaha Tenun Ulos ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita. Foto: bri--
BACA JUGA:BRI Bantu Pengusaha UMKM Aksesori Ini Dapatkan Akses Pasar di Global
Pada kesempatan terpisah, Corporate Secretary BRI Agustya Hendy Bernadi mengungkapkan bahwa BRI memiliki komitmen untuk terus mendampingi dan memberdayakan pelaku UMKM lewat program Klasterkuhidupku.
Program ini menjadi wadah bagi pelaku UMKM untuk mengembangkan bisnisnya.
“Kami berkomitmen untuk terus mendampingi dan membantu pelaku UMKM, tidak hanya berupa modal usaha saja tapi juga melalui pelatihan-pelatihan usaha dan program pemberdayaan lainnya. Program ini tentu sangat bermanfaat bagi kelompok usaha dalam mendapatkan dukungan program pemberdayaan.
Semoga, apa yang ditunjukkan klaster usaha ini menjadi motivasi dan cerita inspiratif yang dapat ditiru oleh kelompok-kelompok usaha.