Cara Mengajari Anak Agar Tidak Menjadi Korban Buyying

Beberapa hal yang bisa anda coba agar anak anda tidak menjadi korban bully. foto:ist--

BACA JUGA:Aksi Bullying Sebagai Bahan Bercanda di Lingkungan Sekolah Bukti Kualitas SDM dan Etika Pelajar Anjlok

Latih mereka mencari bantuan dari guru, konselor, atau orang dewasa lain yang dipercaya jika terjadi sesuatu.

5. Ciptakan Hubungan Terbuka di Rumah

Luangkan waktu setiap hari untuk bertanya: “Hari ini di sekolah gimana?”

Jangan menghakimi kalau anak cerita soal masalahnya. Dengarkan dulu, baru beri nasihat.

BACA JUGA:Bullying di Sekolah dan Dampaknya Bagi Pelajar

BACA JUGA:Kasus Bully Siswi SMPN 3 Segayam Berakhir Damai

Pastikan anak tahu bahwa rumah adalah tempat aman untuk berbicara dan mendapat dukungan. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan