Rasa Udang Memang Menggugah Selera tapi Tetap Harus Hati-hati Mengkonsumsinya, Kenapa?

Dampak udang untuk kesehatan jika dikonsumsi terlalu berlebihan.-Foto: Ilustrasi -katadata.com

Tersedak dapat melukai dan juga menyumbat saluran pernapasan jika dianggap sepele.

Jika anda mempunyai anak kecil anda sebaiknya membersihkan bagian-bagian tersebut.

3. Keracunan makanan

BACA JUGA:Ayo! Makan Buah Semangka, Begini Manfaat Semangka untuk Kesehatan, Apalagi Dikonsumsi Saat Berbuka Puasa

BACA JUGA:Jangan Cuma Tau Makan Saja! ini 5 Manfaat Telur Ayam untuk Kesehatan, Nomor 3 Bisa Menurunkan Berat Badan

Jika udang tidak dimasak dengan benar, ini akan memicu keracunan pada saat kita mengkonsumsinya.

Karena udang yang kotor mengandung bakteri yang bisa menyebabkan keracunan makanan.

Gelaja ini hampir sama dengan alergi bedanya gejala ini muncul bisa berupa sakit kepala, mual, muntah dan juga diare yang hebat.

Kadang juga seseorang tidak merasakan jika dirinya keracunan karena gejala itu tidak langsung muncul setelah mengkonsumsi makanan itu.

BACA JUGA:Shin Tae-yong Pamer Makan Malam Bersama Marselino Ferdinan Hingga Thom Haye

BACA JUGA:Musim Durian Jangan Makan Durian secara Berlebihan, Jika Tak Ingin ini Terjadi pada Kamu, Apa Saja?

4. Kolesterol tinggi

Jika kebanyakan mengkonsumsi udang juga akan mengakibatkan kadar kolesterol dalam darah meningkat.

Jika kadar kolesterol meningkat malah akan mengakibatkan terjadinya risiko terkena penyakit jantung dan juga stroke.

Penjelasan diatas menjelaskan tentang manfaat yang ada jika kita mengkonsumsi udang, tetapi jika kebanyakan juga akan memiliki risiko yang sangat berbahaya bagi tubuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan