Luasnya 1.130 Km, Berbatasan dengan 7 Kabupaten. Ini Danau Terbesar dan Terluas di Indonesia
5 Danau Paling Spektakuler di Sumatera. Nomor 3 Jadi Tempat Habitat Eksklusif Ikan Bilih yang Langka.(foto ist)--
Danau Ranau, sebagian berada di wilayah Kecamatan Banding Agung, Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan (OKUS) dan sebagian masuk wilayah Kabupaten Lampung Barat (Lambar), Provinsi Lampung.
Dalam cerinya, danau Ranau tercipta dari gempa besar dan letusan vulkanik gunung Merapi, yang membuat cekungan besar hingga membentuk sebuah danau.
Danau ranau memiliki kedalaman rata-rata sekitar 174 meter dan kedalaman maksimal sekitar 229 meter. Adapun luas danau ranau yakni 125,9 Km persegi.
BACA JUGA:Tanda Kasih Pj Muara Enim untuk Keluarga Korban Tenggelam di Sungai Enim
Di tengah-tengah danau ranau terdapat sebuah pulau cantik yakni pulau Marisa.
Di pulau Marisa terdapat sumber mandi air panas, yang sering didatangi wisatawan.
3. Danau Singkarak
Danau Singkarak membentang di dua kabupaten di Sumatera Barat (Sumbar) yaitu Kabupaten Solok dan Kabupaten Tanah Datar.
Dengan luas 107,8 km2 dengan kedalaman 268 meter. Danau Singkarak terbentuk akibat letusan gunung Merapi dan membuat cekungan, sehingga menjadi sebuah danau.
BACA JUGA:Mengungkap Keajaiban Danau Kelimutu: Tiga Kawah Memiliki Warna Berbeda dan Sering Berubah
Danau Singkarak merupakan hulu sungai atau batang ombilin.
Sebagian air danau Singkarak dialirkan melalui terowongan menembus Bukit Barisan untuk menggerakkan PLTA Singkarak yang ada di Kabupaten Padang Pariaman.
Danau Singkarak ada danau yang indah dan mengesankan.
Satu istimewa dari danau Singkarak ini di dalamnya banyak hidup ikan bilih. Di mana ikan bilih ini tidak banyak ditemukan di daerah lain dan tidak bisa dibudidayakan.
BACA JUGA:Pesona Tersembunyi Danau Toba dan Keajaiban Alam yang Bikin Wisatawan Terpukau