Anda Mungkin Belum Tahu Jumlah Pulau di Sumsel, Ada Dominasi Satu Kabupaten

Anda Mungkin Belum Tahu Jumlah Pulau di Sumsel yang Tersebar di Beberapa Daerah, tapi Didominasi di Satu Kabupaten. Foto: ist--

Pulau Maspari memiliki keindahan suasana sunset dikala sore hari.

BACA JUGA:Inilah Dua Kabupaten Jagoan yang Mengalahkan Produksi Padi Kabupaten Induk di Sumsel. Ada Yang Tahu Kabupaten

Selain itu, Pulau maspari memiliki kawasan terumbu karang yang cantik dan memiliki habitat ikan pari bertotol biru. 

Daratan pulau Maspari cukup luas yakni sekitar 32 hektar dengan pemandangan laut lepas yang indah.

Bagi yang hobi menyelam juga bisa melakukan snorkling di pulau Maspari ini.

Kedua, Kabupaten Muara Enim memiliki satu pulau yakni Pulau Selatpunai. 

BACA JUGA:Sedang Hits, Inilah Villa di Pagaralam yang Bikin Wisatawan Ramai Berburu Tempat Menginap Saat Liburan

Selat Punai ini berada di pinggiran sungai Musi atau berbatasan dengan wilayah Pulau Kerto, Gandus Palembang.

Ketiga Kota Palembang memiliki dua pulau yakni Pulau Kemaro dan Pulau Kerto. 

Pulau Kerto berada di wilayah Kecamatan Gandus, sedangkan pulau kemaro merupakan delta kecil diujung kota Palembang yang berada di sungai Musi atau berjarak sekitar 6 km dari jembatan Ampera.

Pulau Kemaro berdekatan dengan kawasan industry pabrik pupuk Pusri di seberang ilir dan Pertamina Sungai Gerong diseberang ulu.

BACA JUGA:Mengejutkan! Bukan Pagaralam, Ini Daerah dengan Produksi Kopi Terbanyak di Sumatera Selatan

BACA JUGA:Desa di Kabupaten Muara Enim Jadi Langganan Banjir Saat Sungai Lematang dan Sungai Enim Meluap

Pulau Kemaro memiliki luas sekitar 79 hektar. 

Pulau kemaro merupakan tempat salah satu destinasi wisata di Kota Palembang. 

Tag
Share