Pesan PDI Perjuangan untuk 21 Bakal Calon Bupati-Wakil Bupati Muara Enim 2024 dan Timses

Pesan PDI Perjuangan untuk 21 Bakal Calon Bupati-Wakil Bupati Muara Enim 2024 dan Timses. Foto: ist--

KORANENIMEKSPRES.COM - Sebanyak 21 bakal calon bupati-wakil bupati Muara Enim 2024 hendaknya menyimak pesan dari PDI Perjuangan. 

Ke-21 orang itu terdiri dari 11 bakal calon bupati dan 10 bakal calon wakil bupati. 

Pesan ini disampaikan Ketua DPC PDI Perjuangan Muara Enim Liono Basuki BSc melalui Seketaris Akhmad Imam Mahmudi, Selasa, 21 Mei 2024.

Termasuk para tim sukses (timses), PDI Perjuangan berharap agar semua bakal calon bupati dan wakil bupati Muara Enim menjaga suasana kondusif. 

BACA JUGA:Inilah Nama-nama Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Muara Enim 2024-2029 dari PDI Perjuangan

BACA JUGA:Kembalikan Formulir ke PDI Perjuangan, Ketua PERWOSI Muara Enim A Dessy Puspa Asni Siap Tarung di Pilbup Muara

Semua kandidat dan timses kandidat agar menciptakan suasana yang kondusif dalam menghadapi kontestasi Pemilihan bupati-wakil bupati Kabupaten Muara Enim. 

Sehingga Pibup di Bumi Serasan Sekundang 2024 ini akan menghasilkan pemimpin kualitas sesuai harapan rakyat.

"Terciptanya kualitas pilkada tersebut akan berdampak pada kualitas roda pemerintahan yang nantinya akan memberikan kebijakan-kebijakan  yang terbaik bagi masyarakat Muara Enim," harap Imam.

Dirinya berharap semua kandidat yang akan maju Pilbup Muara Enim 2024 merupakan orang-orang yang punya integritas dalam memimpin Kabupaten Muara Enim lima tahun kedepan.

BACA JUGA:HNU Sudah Bisa Berlayar di Pilbup Muara Enim 2024 Pakai Perahu PPP-Gerindra

BACA JUGA:5 Alasan Pilbup Muara Enim 2024 Paling Menarik Dibanding Daerah Lain

Diketahui, sebanyak 32 kandidat bakal calon bupati (Bacabup) dan bakal calon wakil bupati (Bacawabup) yang mengambil formulir pendaftaran/penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati Muara Enim 2024-2029 melalui DPC PDI Perjuangan hanya 21 orang yang mengembalikan formulir.

Adapun yang mengembalikan formulir untuk bakal calon bupati (Bacabup)  sebanyak 11 orang yakni: 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan