Tips Rebus Telur Anti Pecah dan Mudah Dikupas. Silakan Dicoba!

Tips mudah merebus telur tanpa pecah dan mudah dikupas dengan langkah praktis yang dijamin sukses.(foto ist)--

Pengatur waktu sangat penting untuk mendapatkan tingkat kematangan yang diinginkan.

BACA JUGA:Mantapkan Persiapan WPFL, Muara Enim United Siap Jadi Tuan Rumah

Untuk telur setengah matang, tetapkan waktu memasak tujuh menit agar putih dan kuning telur cukup keras namun masih lengket.

Sementara untuk telur matang sempurna, setel waktu selama 10 menit.

 4. Gunakan Semangkuk Air Es

Setelah telur direbus, segera pindahkan ke dalam mangkuk berisi air es. Biarkan telur dalam air es selama dua sampai tiga menit. Proses ini membantu menghentikan pemasakan dan memudahkan pengelupasan kulit telur.

BACA JUGA:HAR Dukung Usulan Warga Lubuk Nipis Bangun Jalan Alternatif

 5. Kupas Telur di Bawah Air Mengalir

Jika kulit telur tidak terkelupas dengan rapi, kupas di bawah air mengalir. Air keran akan membantu memisahkan kulit dari putih telur dengan lebih cepat dan mudah.

6. Diamkan Setelah Mendidih

Metode ini dikutip dari laman Allrecipes. Rebus telur di atas api besar hingga mendidih, kemudian angkat panci dari kompor dan tutup panci.

BACA JUGA:Ditinggal Salat ke Masjid, Rumah Dilahap Si Jago Merah

Biarkan telur masak dalam air panas selama 12 menit, lalu pindahkan ke dalam air es dan diamkan sekitar empat menit. Setelah itu, telur bisa dikupas dengan mudah.

Dengan mengikuti tips-tips di atas, Anda bisa mendapatkan hasil telur rebus yang sempurna—utuh, tidak pecah, dan mudah dikupas. Selamat mencoba. (@al)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan