Matangkan Kesiapan Pengawasan Pilkada Serentak, Bawaslu PALI Gelar Rakernis

Matangkan Kesiapan Pengawasan Pilkada Serentak, Bawaslu PALI Gelar Rakernis.(foto heru/enimekspres)--

BACA JUGA:Ular Piton Sepanjang 5 Meter di Tumpukan Kayu Bakar Gegerkan Warga Muara Gula Lama

"Penyampaian pelaporan data saat pengawasan Coklit sangat penting untuk melindungi hak warga untuk memilih. Pendataan sangat krusial, untuk itu buat pola kerja yang baik," ujar Fardinan.

Terkait uji petik, Fardinan menyatakan Panwascam harus membuat rumusan serta pola kerja efektif dan terukur.

"Prinsip-prinsip dasar kerja harus terpenuhi. Permintaan pimpinan harus disegerakan dipenuhi karena setiap permintaan pimpinan sangat dibutuhkan," tegasnya.(ebi)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan