Hallo Emak-emak! Suruh Anak Makan Ikan Lele karena Ada 9 Manfaat untuk Tumbuh-kembang Anak

Hallo Emak-emak! Suruh Anak Makan Ikan Lele karena Ada 9 Manfaat untuk Tumbuh-kembang Anak. Foto: leo--

KORANENIMEKSPRES.COM - Untuk tumbuh-kembang anak yang baik, emak-emak mesti suruh anak-anak  makan ikan lele. 

Ikan lele merupakan ikan konsumsi yang sering kali kita jumpai hampir setiap pasar. 

Ikan ini selain rasanya yang enak ternyata banyak manfaatnya untuk anak.

Kandungan gizi yang terdapat pada ikan lele yang meliputi protein, lemak, kalsium, fosfor, natrium, kalium, serta vitamin A, vitamin B2, dan vitamin D.

BACA JUGA:Inilah 8 Manfaat bagi Kesehatan Dari Buah Markisa Jarang diketahui. Nomor 6 Pasti Kamu Tak Percaya?

BACA JUGA:BPJS Ketenagakerjaan Muara Enim Serahkan Santunan Kepada Dua Ahli Waris

Apa saja manfaat ikan lele untuk anak?

1. Mencerdaskan otak

Lemak yang dapat pada ikan lele terdiri dari banyak asam lemak omega-3, ini merupakan nutrisi yang penting untuk mendukung kecerdasan otak pada anak. 

Pasalnya kandungan asam lemak omega-3 sangat penting dan baik untuk memperkuat daya ingat anak.

2. Dapat menambah energi bagi anak

BACA JUGA:Bukit Asam (PTBA) Dukung Pemberdayaan Petani di Pagar Dewa

Tag
Share